STATISTIKA UNTUK PENGOLAHAN DATA HASIL PENELITIAN TINDAKAN KELAS (PTK) KELOMPOK MUSYAWARAH GURU MATA PELAJARAN (MGMP) DI SMP RAYON BANDUNG SELATAN

Main Article Content

Sri Suratmi
Politeknik Negeri Bandung
Siti Samsiyah Purwaningsih
Politeknik Negeri Bandung
Euis Sartika
Politeknik Negeri Bandung
Anny Suryani
Politeknik Negeri Bandung
Salah satu Program Peningkatan Mutu Pendidik dan Tenaga Kependidikan pada guruguru SD, SMP,SMA, atau SMK adalah Pelaksanaan sertifikasi pendidik. Komponen penilaian para guru untuk mendapatkan sertifikasi guru, salah satunya adalah portofolio mengenai Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Berdasarkan hasil penilaian, diperoleh hasil bahwa komponen karya pengembangan profesi melalui PTK para guru dinilai rendah, khususnya penelitian di bidang pendidikan yakni Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Studi pendahuluan yang dilakukan melalui wawancara dengan Pembina MGMP Rayon Bandung Selatan diperoleh informasi bahwa kegitan pelatihan yang terkait Pelatihan analisis data Statistika untuk Penelitian Tindakan Kelas belum pernah dilakukan. Atas dasar inilah, team Pengabdian Masyarakat Polban memberi alternatif penyelesaian dengfan memberi bantuan dalam bentuk pelatihan “Statistika untuk Pengolahan Data Hasil Penelitian Tindakan Kelas (PTK)”. Tujuan dari kegiatan pelatihan ini adalah . meningkatkan kemampuan para guru untuk aktif berperan mengevaluasi hasil pembelajaran yang dilakukannya evaluasi Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Kegiatan ini diikuti oleh 20 peserta yang terdiri dari guru-guru SMP yang tergabung dalam MGMP Rayon Bandung Selatan yang mewakili SMP-SMP di wilayah tersebut selama kurang lebih 40 jam bertempat di SMP negeri 43 Bandung. Hasil analisis menunjukkan bahwa terdapat peningkatan kemampuan peserta dalam analisis Statistik untuk pengolahan data PTK secara signifikan sebesar 27,02%. Keyword : Penelitian Tindakan Kelas (PTK), sertikasi Pendidik, Statistika
Anonim. 1999. Penelitian Tindakan Kelas.
Jakarta: Dirjen Dikti
Depdiknas dan Depag. 2006. Buku
pedoman Pelaksanaan Bantuan
Orpasional Sekolah
Kusumah, Y. S. (2008). Konsep,
Pengembangan, dan
Implementasi Komputer-Based
Learning Dalam Peningkatan
Kemampuan High-Order
Mathematical Thinking. Makalah
disajikan dalam Pengukuhan
Guru Besar Pendidikan
Matematika FMIPA UPI
Bandung.
Muldiani, R. Fenny (2011). Media
Pembelajaran Berbasis Animasi
Komputer pada Mata Kuliah
Fisika Terapan untuk program
Studi Teknik Aeronautika
Politeknik Negeri Bandung,
Jurnal Sigma-Mu Vol. 3 No. 1,
UP MKU POLBAN, h. 11-20.
Nuryati, Neneng (2013) Pembelajaran
Berbantuan Komputer Untuk
Kelompok Musyawarah Guru
Mata Pelajaran (MGMP)
Matematika dan IPA Fisika SMP
Di Gugus 04 Kabupaten
Bandung Jawa Barat
Suhandini, Purwadi. 2003. Penelitian
Tindakan Kelas Geografi. Jakarta:
Direktorat PLP, Dikdasmen,
Depdiknas
Suharsimi, dkk. 2008. Penelitian Tindakan
Kelas. Jakarta. Bumi Aksara
Zainal Aqib, 2006. Penelitian
Tindakan Kelas Untuk Guru.
Bandung: Yrama Widya
Sartika, dkk, (2012), Pelatihan MS Office
danSoftware Winplot Bagi Guru
Matematika SMP Se Kota
Cimahi, Laporan Akhir Program
Pengabdian Pada Masyarakat,
Polban
Sudiapermana, Elih, (2014),
PENDIDIKAN, Disdik Siapkan
Guru Membuat Konten Ajar
Digital, Bandung, (Pikiran
Rakyat), h-27
Suratmi. dkk, (2014), Peningkatan
Keterampilan Penggunaan
Komputer Dalam Pembelajaran
Untuk Kelompok Musyawarah
Guru Mata Pelajaran (MGMP)
Matematika, IPA & Fisika Smk Se
Kecamatan Lembang Kabupaten
Bandung Barat Jawa Barat
Suyitno A, Suhitio. (2000).
Pengembangan Rancangan Mata
Kuliah Matematika Berbasis
Kegiatan Eksperimen Pada
Program Studi Pendidikan
Matematika (Suatu Alternatif
Model Pembelajaran). Proceding
Seminar Nasional Pengembangan
Pendidikan MIPA di Era
Globalisasi .Univetsitas Negeri
Yogyakarta, 22-8-2000.
Zulfaidahindriana.blogspot.co.id/2013/05/
pengertian-dan-karakteristik
penelitian.html