PENGARUH PEMBIAYAAN BAGI HASIL PADA USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH (UMKM) DI BPRS DI CILEUNGSI

Main Article Content

Fatmi Hadiani

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pembiayaan bagi hasil oleh
BPRS (Bank Pembiayaan Rakyat Syariah) kepada UMKM (Usaha Mikro Kecil Dan Menengah)
pada periode pengamatan tahun 2012 sampai dengan tahun 2017. Metode pengumpulan data
adalah purposive sampling. Metode analisis yang digunakan adalah metode linier sederhana
dengan menggunakan SPSS. Didapat hasil bahwa pembiayaan kepada UMKM dapat
memengaruhi perkembangan jumlah UMKM dan aset UMKM serta penyaluran dana oleh
BPRS. Dana yang disalurkan diharapkan dapat meningkat bersamaan dengan meningkatnya
pembiayaan pada UMKM.

Kata kunci: BPRS, Pembiayaan Bagi Hasil, UMKM

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

Section
Articles