RANCANG BANGUN APLIKASI DIGITAL SCHOOL DENGAN Java NetBeans IDE 8.1

  • Adityar Praja Cakra Udaksana Program Studi Informatika,Fakultas Teknik, Universitas Majalengka Jln. KH.Abdul Halim. No. 103 Majalengka 45418
  • Wawan Ridwan Kusaeri Program Studi Informatika,Fakultas Teknik, Universitas Majalengka Jln. KH.Abdul Halim. No. 103 Majalengka 45418
Keywords: Penerimaan Siswa Baru, Sistem Informasi, SMPN 1 Kasokandel

Abstract

SMPN 1 Kasokandel adalah sekolah menengah pertama yang menghasilkan siswa siswi berperilaku baik beretika
dan berprestasi, SMPN 1 Kasokandel dalam Proses penyeleksian masih bersifat manual,sehingga tidak
mengefisienkan waktu penyelkesian calon siswa siswinya, dalam segi pencarian data-data calon siswa
baru,penyimpanan arsip dan penginputan kurang optimal maka dengan adanya aplikasi digital school
mengoptimalkan dan mengefisienkan waktu untuk penyeleksian calon siswa siswi baru di SMPN 1 Kasokandel,
Sistem informasi digital school di rancang dengan bahasa pemrograman Netbean IDE dan XAMPP. Sistem
informasi digital school berbasis desktop menggunakan netbeans di SMPN 1 Kasokandel di bangun sebagai media
informasi yang dapat membantu dalam proses penyeleksian calon siswa siswi baru

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2018-10-12